Cara flash xiaomi redmi 2 terbaik dan mudah

Cara flash xiaomi redmi 2 terbaik dan mudah - Kabardevices.com | Yap sesuai dengan judul kali ini saya akan share Cara flash xiaomi redmi 2 untuk semua perangkat Xiaomi dari segala type dari series antara lain :
Cara flash xiaomi redmi 2 terbaik dan mudah
Cara flash xiaomi redmi 2 terbaik dan mudah

  • Redmi 2
  • Redmi 3 /3 Prime /3x /3s
  • Redmi 4 /4A /4 Prime
  • Redmi Note 3 /3 Pro
  • Redmi Note 4 /4x
  • Mi 4
  • Mi 5
Untuk metode Cara flash xiaomi redmi 2 hanya bisa dilakukan jika ROM nya sejenis ( misal : dari ROM China MIUI8 8.0.5.0 ke v8.1.2.0 China ) seperti itu. Jika kamu ingin flash dari ROM distri ke ROM yang berebeda misal ke ROM Global tidak ada cara lain harus Via Fasboot (melalui PC)
Metode Cara flash xiaomi redmi 2 ada 2 cara yaitu lewat system update atau melalui update package.
Sebelum langkah dimulai alangkah baik nya bisa penuhi syarat dibawah ini :
  • Usahakan Baterai di atas 80%
  • Backup jika perlu
1.  Metode flashing melalui system update
Cara ini digunakan jika ada pemberitahuan update ROM terbaru dari systemnya, dan biasanya pemberitahuan ROM terbaru bisa telat atau malah lebih cepat. saya sarankan untuk update menggunakan jaringan WiFi
Caranya : Cari di menu Tools > Pilih Updater > Check for Update jika ada tinggal klik Update
2. Metode Flashing melalui Choose Updater package
Cara ini lebih mudah daripada cara yang di atas jika sinyal kamu kurang baik dan terhenti di tengah jalan akan membuang-buang kuota tidak bisa di pause jika sinyal kamu down.
berbeda dengan cara ini ROM nya di download terlebih dahulu menggunakan aplikasi downloader dan bebas bisa memilih rom nya sesuai keinginan kamu ya tetapi dengan ROM Sejenis kalau ROM Global stabil ya instal yang global stabil juga
Bahan Bahan :
Langkah-langkah :
  1. Setelah download simpan bebas dimana saja mau di eksternal/di internal ( jika kamu masih di MIUI 7 biasanya di simpan di Internal storage>downloaded_rom
  2. kemudian pergi kemenu Tools>Updater> klik 3 titik di atas kanan > pilih Choose update package > pilih file ROM nya kemudian klik OK > tunggu proses instalasi sampai selesai dan reboot otomatis, proses booting bisa membutuhkan waktu jangan buru-buru di pencet 
  3. Selesai!!!
Catatan agar pertanyaan gak di ulang-ulang:
  • Jika kamu masih ROM distributor tidak bisa menggunakan tutorial ini, tidak ada cara lain harus via Fastboot (Melalui PC)
  • Jika kamu sudah pakai TWRP Recovery tidak bisa menggunakan tutorial ini
Sekian semoga membantu jika ada pertanyaan tulis di kolom komentar bawah. 
sumber : facebook.com/evotekno

Belum ada Komentar untuk "Cara flash xiaomi redmi 2 terbaik dan mudah"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel